setiap hari aku terbangun dari mimpi indah itu..
disaat ku bermimpi kau menjadi milik ku..
mimpi itu selalu saja terakhiri..
tapi tetap saja ku akhiri dengan senyuman ku..
disaat ku bermimpi kau menjadi pasangan hidup ku..
selalu saja mimpi itu terakhiri..
dan selalu ku akhiri dengan senyuman ku..
aku telah bosan dengan semua ini..
aku ingin mimpi dan senyuman ku itu nyata bukan hanya mimpi..
aku ingin kau menjadi miliku dengan nyata..
mimpi memang hal yang terindah..
dari mimpi memang semua hal dapat terjadi..
bukan hanya cinta..
cita cita, duka,dan yang lainnya pun dapat terjadi..
tapi kenapa?
kehidupan nyata tak dapat seperti mimpi?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar